Teknologi CVVT Hyundai - Sahabat guru otomotif

     Istilah Variable Valve Timing mungkin bukan bahasa asing lagi ditelinga kita, ya karena hampir semua kendaraan menggunakan istilah ini. Di Toyota/Daihatsu kita mengenal dengan istilah VVT-i, Honda dengan istilah VTEC, Mitsubishi dengan MIVEC dll, sedangkan Hyundai menggunakan istilah CVVT (Continuously Variable Valve Timing).
   Walaupun menggunakan istilah yang berbeda, prinsip kerja dan tujuannya tetap sama mengharapkan performa yang optimal dan maksimal dengan konsumsi bahan bakar yang irit, yang tentunya akan menghemat saku pengemudi.
              


Berikut video cara kerja CVVT

Previous
Next Post »
Thanks for your comment