Buku Pedoman Pelatihan ini dipersiapkan untuk mekanik yang mau mendalami kendaraan ISUZU. Pedoman ini berisi dasar-dasar service dan merupakan pedoman pelatihan BASIC ISUZU.
Pedoman Pelatihan BASIC terdiri dari:
- General Information, berisi mengenai spesifikasi kendaraan Isuzu, penggunaan alat ukur, equipment dan SST serta pengetahuan dasar tentang bahan bakar dan pelumas.
- Engine (mesin), berisi tentang dasar-dasar mesin yang terdiri dari pengenalan komponen mesin dan fungsi komponen-komponen mesin.
- Drive Train (pemindah daya), berisi tentang dasar-dasar drive train (pemindah daya) yang terdiri dari pengenalan komponen drive train dan fungsi komponen-komponen drive train.
- Chassis, berisi tentang dasar-dasar chassis yang terdiri dari pengenalan komponen chassis dan fungsi komponen-komponen chassis.
- Electrical (kelistrikan), berisi tentang dasar-dasar kelistrikan kendaraan yang terdiri dari pengenalan komponen kelistrikan dan fungsi komponen-komponen kelistrikan.
- Air Conditioner (AC), berisi tentang dasar-dasar Air contioner kendaraan yang terdiri dari pengenalan komponen AC dan fungsi komponen-komponennya.
Pedoman pelatihan ini menjelaskan berbagai mekanisme otomotif yang terdapat pada T* Series dan N*
Series. Tetapi terdapat pula mekanisme lain diluar T & N series. Untuk mekanisme yang tidak
tercantum didalam buku ini, dapat dilihat pada buku Service Manual untuk model yang bersangkutan.
Untuk memahami lebih seksama silahkan unduh link dibawah ini
ISUZU TRAINING MANUAL Jika ada kendala silahkan hubungi kontak admin, Terimakasih
6 comments
Click here for commentsadmin , Password filenya apa yaa .. mohon di bls trims
BalasPak admin bantu Sardinia dong. Tks
BalasLink tidak bisa dibuka,, terimakasih
BalasMohon bantuan,, link tidak bisa dibuka
BalasMohon hubungi kontak yg tersedia om🙏🙏
BalasBisa om, cma dikunci om.
BalasMohon hubungi kontak yg disediakan om
Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon